apa sih manfaat naik angkutan umum?
ternyata ketika naik angkutan umum maka seseorang diharuskan berjalan kaki dulu ke stasiun, terminal ataupun halte terdekat. hal ini tentunya akan membakar kalori. nah ketika pembakaran kalori berlangsung, akan ada proses olahraga dimana tubuh bisa menjadi lebih sehat dan segar.
ketika tubuh sudah sehat dan segar maka kita akan dengan lebih mudah untuk berpikir dengan jernih dan sehat.
yang terlebih penting lagi, kita akan membantu mengurangi polusi yang akan ditimbulkan. ketika polusi berkurang maka kesehatan banyak orang pun akan lebih terjaga.
kalau tiap orang mau menggunakan transportasi umum dan meminimalisir penggunaan kendaraan pribadi maka konsumsi bbm juga akan berkurang drastis. bumi pun semakin dapat diselamatkan.
subsidi bbm pun bisa berkurang banyak dan pemerintah tidak perlu menaikkan harga bahan bakar minyak secara umum.
Kompetisi Web Kompas MuDA & Pertamina
Kompetisi Web Kompas MuDA & Pertamina
Tidak ada komentar:
Posting Komentar